Using Rosetta Stone As Learning Media To Increase Speaking Skill For Junior High School Students

Penulis          : Peby Yurdean / 96512 / 2009 / KP

Pembimbing : Dra. An Fauzia Rozani Syafei, M.A.

Abstract

English teaching is increasingly growing as time advances. Using new technologies are already widely used in teaching, but there are still some obstacles often encountered. Using the same method or media in learning English is still used by teachers because of the limited knowledge of other methods or media. This makes learning look stiff and unattractive, students became bored in the learning process, especially in the teaching of speaking. To resolve this issue, teachers need to require alternative solutions to overcome those difficulties. One of them is uses technology-based teaching that called CAI. This paper describes about the use of Rosetta Stone, one tool of CAI. Rosetta Stone is an interactive software for teaching foreign languages to beginners. This software can be used as a medium by teachers in teaching English to Junior High School students in enhancing the ability of Speaking. This program does not use the idea or concept to use a translation to remember a new language. Instead it combine words, sounds and images from real life to provide information about the new language without translation.

Keywords: teaching Speaking, Junior High School students, CAI, Rosetta Stone


Pengajaran bahasa Inggris saat ini semakin hari semakin berkembang seiring kemajuan zaman. Menggunakan teknologi-teknologi baru sudah banyak dipakai dalam pengajaran, namun masih ada beberapa kendala yang sering ditemui. Menggunakan metode atau media yang sama dalam pembelajaran bahasa Inggris masih digunakan oleh para guru karena terbatasnya pengetahuan akan metode atau media yang lain. Hal ini membuat pembelajaran terlihat kaku dan tak menarik, murid pun menjadi bosan dalam proses belajar mengajar yang khususnya dalam pengajaran berbicara. Untuk mengatasi masalah ini guru membutuhkan solusi alternatif agar kesulitan itu bisa teratasi. Salah satunya menggunakan pengajaran berbasis teknologi yaitu CAI. Makalah ini memaparkan tentang penggunaan salah satu alat dari CAI yaitu Rosetta Stone. Rosetta Stone yang merupakan software interaktif untuk pengajaran bahasa asing kepada pemula. Software ini dapat digunakan sebagai media oleh guru dalam mengajarkan bahasa Inggris untuk siswa SMP dalam meningkatkan kemampuan Speaking. Program ini tidak menggunakan ide atau konsep memakai terjemahan untuk mengingat bahasa yang baru. Akan tetapi menggabungkan kata-kata, suarasuara dan gambar-gambar dari kehidupan nyata untuk memberi informasi tentang bahasa baru tersebut tanpa menerjemahkannya.

Kata Kunci: pengajaran Speaking, siswa SMP, CAI, Rosetta Stone