Akreditasi ASEAN University Network (AUN-QA), Rektor Kunjungi Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris UNP
Dalam mempersiapkan Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris dalam akreditasi perguruan tinggi di Asia Tenggara yang dilakukan oleh ASEAN University Network (AUN), Rektor Universitas Negeri Padang, Prof. Ganefri, Ph.D. sambangi jurusan dan para staf dosen. Pertemuan ini dilakukan pada hari Jumat, Read more