Proposal PPK Ormawa dari Mahasiswa Depbing lolos Pendanaan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi
Proposal PPK Ormawa Mahasiswa Departemen Bahasa dan Sastra Inggris yang tergabung dalam UKBA (Unit Kegiatan Bahasa Asing) UNP lolos seleksi Nasional dan layak memperoleh pendanaan sebesar 35 juta rupiah dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi tahun 2024. Tim PPK Read more